Rupiah turun dipengaruhi sentimen "risk-off" dari AS dan Tiongkok
Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS di awal pekan dibuka turun dipengaruhi oleh sentimen risk-off (menghindari risiko) dari Amerika Serikat (AS) dan Tiongkok.
Rupiah tergelincir menjadi Rp15.790 per dolar AS
Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antar bank di Jakarta pada, Senin (25/3) tergelincir 7 poin atau 0,04 persen menjadi Rp15.790 per dolar AS dari penutupan perdagangan sebelumnya sebesar Rp15.783 per dolar AS.
Bank DKI sediakan 15 kantor cabang layani penukaran uang baru
PT Bank DKI jelang lebaran menyediakan sebanyak 15 kantor cabang Bank DKI dan layanan kas keliling untuk layanan penukaran uang baru dalam memenuhi kebutuhan uang rupiah bagi masyarakat.
BI: Likuiditas perekonomian capai Rp8.739,6 triliun
Bank Indonesia (BI) melaporkan likuiditas perekonomian atau uang beredar dalam arti luas (M2) pada Februari 2024 tumbuh 5,3 persen secara year on year (yoy) mencapai Rp8.739,6 triliun.
Rupiah melemah jelang akhir pekan karena dolar AS rebound
Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS menjelang akhir pekan melemah karena dolar AS rebound setelah rilis beberapa data ekonomi Amerika Serikat (AS) yang lebih kuat dari perkiraan.
Rupiah turun jadi Rp15.729 per dolar AS
Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antar bank di Jakarta pada, Jumat (22/3), turun 60 poin atau 0,38 persen menjadi Rp15.729 per dolar AS dari penutupan perdagangan sebelumnya sebesar Rp15.669 per dolar AS.
BI: Penyaluran kredit baru oleh perbankan terindikasi meningkat
Bank Indonesia (BI) menyatakan penyaluran kredit baru oleh perbankan pada Februari 2024 terindikasi meningkat, didukung oleh permintaan pembiayaan yang meningkat dan prospek kondisi moneter dan ekonomi ke depan.