Insentif PPnBM Topang Penjualan Otomotif ASII


Jakarta - Peningkatan kinerja sektor otomotif PT Astra International Tbk (ASII) dipacu pemberian insentif pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM).

Direktur Astra International Gidion Hasan mengatakan, kenaikan kinerja penjualan mobil nasional akibat adanya program relaksasi PPnBM.

“Untuk penjualan mobil secara ritel di Indonesia pada tahun ini sebelum adanya relaksasi PPnBM sekitar 50.000 unit per bulan secara rata-rata. Setelah ada relaksasi PPnBM rata-rata menjadi 70.000 unit per bulan,” katanya di Jakarta, Jumat (10/9).

Menurut Gidion, pihaknya sanga


Penulis : Indra

Editor : Irwen