XL Axiata Jaga Kualitas Jaringan Data di Kawasan Pendidikan
PT XL Axiata Tbk (EXCL) menempatkan kawasan Jatinagor, Jawa Barat sebagai kawasan prioritas dalam memastikan kualitas jaringan data dan telekomunikasi.
Dukung UMKM, BSI Gandeng MUI dan PBNU
Bank Syariah Indonesia dan MUI sepakat mendukung perekonomian umat dan UMKM untuk naik kelas melalui nota kesepahaman tentang pemanfaatan produk dan jasa perbankan syariah.
Bisnis KPR di Segmen Syariah Prospektif
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk menyatakan Unit Usaha Syariah (UUS) milik perseroan mencatatkan pertumbuhan pembiyaan double digit atau hingga 12,6% per Februari 2021 kendati berada di bawah tekanan pandemi.
10 Bank Peringkat Pertumbuhan Laba Bersih Tertinggi di 2020
Statistik perbankan yang diterbitkan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) edisi Desember 2020 mencatat ada 10 bank dengan pertumbuhan laba bersih terbesar tahun 2020.
Bantu Kembangkan Usaha UMKM, Jababeka Berikan Pelatihan Kewirausahaan
PT Kawasan Industri Jababeka Tbk (KIJA) melalui anak usahanya, Jababeka Infrastruktur menyelenggarakan pelatihan kewirausahaan bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaan Jababeka yang dilakukan selama dua hari pada 15-16 Maret 2021 lalu.
BEI Beri Relaksasi Batas Penyampaian Laporan Keuangan Emiten
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mengeluarkan kebijakan relaksasi bagi pemenuhan kewajiban Perusahaan Tercatat dan Penerbit yaitu berupa relaksasi batas waktu penyampaian Laporan Keuangan dan Laporan Tahunan.
Tugu Insurance Apresiasi Mitra Kerja Terbaik
PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) terus berusaha mengembangkan sistem keagenannya melalui berbagai program diantaranya acara National Agency Gathering Tugu Insurance untuk memberikan apresiasi kepada agen-agen yang memiliki kinerja terbaik di tahun 2020.