IHSG ditutup menguat ikuti bursa kawasan Asia
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (21/3), ditutup menguat mengikuti penguatan bursa saham kawasan Asia.
IHSG menguat ikuti bursa kawasan Asia dan global
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (21/3), bergerak naik mengikuti penguatan bursa saham kawasan Asia dan global.
IHSG dibuka menguat 0,61 persen ke 7.368
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (21/3), dibuka menguat 46,20 poin atau 0,61 persen ke posisi 7.368,77.
IHSG berpotensi melemah
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (21/3), diproyeksi melemah.
IHSG diprediksi menguat terbatas seiring potensi BI tahan suku bunga
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Rabu (20/3) diperkirakan bergerak menguat terbatas seiring adanya potensi Bank Indonesia (BI) menahan tingkat suku bunga acuannya.
IHSG dibuka melemah 0,45 persen ke 7.303
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Rabu (20/3), dibuka melemah 32,81 poin atau 0,45 persen ke posisi 7.303,93.
BEI suspensi saham SRAJ
Otoritas Bursa Efek Indonesia (BEI) melakukan penghentian sementara (suspensi) perdagangan saham PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk (SRAJ).