Hadapi tiga agenda besar, BI Sumbar siapkan Rp4,01 triliun
Bank Indonesia (BI) perwakilan Sumatera Barat (Sumbar) menyiapkan uang kartal layak edar senilai Rp4,01 triliun dalam rangka menghadapi bulan Suci Ramadhan, Idul Fitri 1445 Hijriah, serta Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
DRMA siap merebut pasar komponen kendaraan listrik
PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA) siap merebut pasar komponen kendaraan listrik yang semakin membesar seiring dengan pelonggaran aturan tingkat komponen dalam negeri (TKDN).
Sesi I, IHSG Menguat 0,12% ke 7.261
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada sesi I perdagangan, Jumat (19/1), ditutup menguat 0,12% atau 8,49 poin ke 7.261,45.
BEI awasi pergerakan saham AEGS
Otoritas Bursa Efek Indonesia (BEI) saat ini sedang mengawasi perkembangan saham PT Anugerah Spareparts Sejahtera Tbk (AEGS).
IHSG dibuka menguat 0,25% ke 7.271
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Jumat (19/1), dibuka menguat 18,37 poin atau 0,25% ke 7.271,34.
Jelang akhir pekan, IHSG berpotensi menguat
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Jumat (19/1), berpotensi menguat.