Toshiba Luncurkan Saklar 2:1 Multiplexer/1:2 Demultiplexer


Toshiba: "TDS4A212MX" dan "TDS4B212MX," saklar multiplexer/demultiplexer untuk sinyal diferensial berkecepatan tinggi seperti PCIe® 5.0, USB4® dan USB4® Ver.2, untuk PC, peralatan server dan lainnya. (Gambar: Business Wire) (ANTARA/Business Wire)

yang Mendukung Sinyal Diferensial Berkecepatan Tinggi Seperti PCIe® 5.0 dan USB4®

Kawasaki, Jepang--(ANTARA/Business Wire)-- Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation (“Toshiba”) meluncurkan “TDS4A212MX” dan “TDS4B212MX,” saklar multiplexer/demultiplexer (Mux/De-Mux) untuk sinyal diferensial berkecepatan tinggi seperti PCIe® 5.0, USB4® dan USB4® Ver.2, untuk PC, peralatan server, perangkat seluler, dan lainnya. Produk baru ini dapat digunakan sebagai saklar Mux 2-input 1-output dan saklar De-Mux 1-input 2-output. Pengiriman dimulai hari ini.

Produk baru ini menggunakan proses SOI milik Toshiba (TarfSOI™) untuk mencapai bandwidth sangat tinggi: bandwidth (diferensial) -3dB yang terdepan di industri ini[1] sebesar 27,5GHz (tip.) untuk TDS4B212MX, dan 26,2GHz (tip.) untuk TDS4A212MX. Sehingga produk baru ini dapat digunakan sebagai saklar Mux/De-Mux untuk sinyal diferensial berkecepatan tinggi seperti PCIe® 5.0, USB4® dan USB4® Ver.2.

TDS4B212MX dan TDS4A212MX memiliki penetapan pin yang berbeda. TDS4B212MX dioptimalkan untuk karakteristik frekuensi tinggi. TDS4A212MX memiliki penetapan pin yang mempertimbangkan tata letak papan sirkuit.

Catatan:

[1] Sebagai saklar 2:1 Mux/1:2 De-Mux, per 11 Juli 2024, survei Toshiba.

Aplikasi

    • PC, peralatan server, perangkat seluler, perangkat yang dapat dikenakan, dan lain-lain.

Antarmuka yang didukung: PCIe® 5.0, PCIe® 4.0, PCIe® 3.0, CXL2.0, CXL1.0, USB4® Ver.2, USB4®, USB3.2 Gen2×1, USB3.2 Gen1×1, Thunderbolt™ 4, Thunderbolt™ 3, Thunderbolt™ 2, DisplayPort™ 2.0, DisplayPort™ 1.4, DisplayPort™ 1.3, DisplayPort™ 1.2

Fitur

    • Bandwidth tinggi -3-dB (diferensial) untuk sinyal diferensial berkecepatan tinggi seperti PCIe® 5.0 dan USB4®

      TDS4B212MX: Bandwidth -3-dB (diferensial)=27,5GHz (tip.)

      TDS4A212MX: Bandwidth -3-dB (diferensial)=26,2GHz (tip.)

    • Konsumsi arus rendah: Iope=150μA (maks)

    • Paket kecil: XQFN16 (2,4 mm × 1,6 mm (tip.), t=0,4 mm (maks)

Spesifikasi Utama

Nomor Komponen

TDS4B212MX

TDS4A212MX

Paket

Nama

XQFN16

Ukuran (mm)

2,4×1,6 (tip.), t=0,4 (maks)

Rentang operasional
(Ta=-40 sampai 85 °C)

Tegangan suplai VCC (V)

1,6 sampai 3,6

Tegangan diferensial pin sinyal (puncak ke puncak) VI/O(Diff) (V)

0 sampai 1,8

Tegangan mode umum pin sinyal VI/O(Com) (V)

0 sampai 2,0

Karakteristik DC

(Ta=-40 sampai 85 °C)

Arus siaga ISTB (μA)

Maks

10

Konsumsi arus Iope (μA)

Maks

150

Karakteristik frekuensi tinggi (Ta=25 °C)

Bandwidth -3-dB (diferensial)

BW(Diff) (GHz)

Tip.

27,5

26,2

Differential insertion loss

DDIL (dB)

f=5,0GHz

Tip.

-0,8

-0,9

f=8,0GHz

-0,9

-1,0

f=10,0GHz

-0,9

-1,1

f=12,8GHz

-1,2

-1,4

f=16,0GHz

-1.4

-1.9

Differential return loss

DDRL (dB)

f=5,0GHz

Tip.

-17

-15

f=8,0GHz

-15

-14

f=10,0GHz

-20

-17

f=12,8GHz

-17

-17

f=16,0GHz

-16

-18

Differential OFF isolation

DDOIRR (dB)

f=5,0GHz

Tip.

-20

-20

f=8,0GHz

-17

-19

f=10,0GHz

-16

-17

f=12,8GHz

-17

-12

f=16,0GHz

-14

-11

Differential crosstalk

DDXT (dB)

f=5,0GHz

Tip.

-56

-36

f=8,0GHz

-48

-34

f=10,0GHz

-44

-32

f=12,8GHz

-39

-31

f=16,0GHz

-36

-30

Pemeriksaan & Ketersediaan Sampel

Beli Online

Beli Online

Ikuti tautan berikut untuk mengetahui lebih lanjut tentang produk baru ini.

TDS4A212MX

TDS4B212MX

Ikuti tautan berikut untuk informasi lebih lanjut tentang General Purpose Logic IC Toshiba.

General Purpose Logic ICs

Untuk memeriksa ketersediaan produk baru di distributor online, kunjungi:

TDS4A212MX

Beli Online

TDS4B212MX

Beli Online

*USB4® adalah merek dagang terdaftar milik USB Implementers Forum.

*Thunderbolt™ adalah merek dagang milik Intel Corporation atau anak perusahaannya.

*DisplayPort™ adalah merek dagang atau merek dagang terdaftar milik Video Electronics Standards Association di Amerika Serikat dan negara lain.

*PCIe® adalah merek dagang terdaftar milik PCI-SIG.

*TarfSOI™ adalah merek dagang milik Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation.

*Nama perusahaan, nama produk, dan nama layanan lain mungkin adalah merek dagang milik masing-masing perusahaan.

* Informasi dalam dokumen ini, termasuk harga dan spesifikasi produk, konten layanan dan informasi kontak, adalah yang terbaru pada tanggal pengumuman namun dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya.

Tentang Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation

Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation adalah penyedia terkemuka di bidang solusi semikonduktor dan solusi penyimpanan yang canggih. Dengan pengalaman dan inovasi selama lebih dari setengah abad, kini menawarkan semikonduktor diskrit, produk sistem LSI sistem dan HDD yang luar biasa kepada pelanggan dan mitra bisnis.

19.400 karyawan Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation di seluruh dunia memiliki tekad yang sama, yaitu memaksimalkan nilai produk dan mendorong kerja sama erat dengan pelanggan untuk menciptakan nilai dan pasar baru bersama-sama. Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation berharap untuk berkontribusi dan membangun masa depan lebih cerah bagi semua orang di mana saja.

Ketahui lebih jauh tentang TDSC di https://toshiba.semicon-storage.com/ap-en/top.html

Tersedia Galeri Multimedia/Foto: https://www.businesswire.com/news/home/54091207/en

Pengumuman ini dianggap sah dan berwenang hanya dalam versi bahasa aslinya. Terjemahan-terjemahan disediakan hanya sebagai alat bantu, dan harus dengan penunjukan ke bahasa asli teksnya, yang adalah satu-satunya versi yang dimaksudkan untuk mempunyai kekuatan hukum.

Kontak

Pertanyaan Pelanggan:

Power & Small Signal Device Sales & Marketing Dept.II

Tel: +81-44-548-2215

Hubungi Kami

Pertanyaan Media:

Chiaki Nagasawa

Digital Marketing Dept.

Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation

semicon-NR-mailbox@ml.toshiba.co.jp

Sumber: Toshiba Electronic Devices & Storage Corporation


Penulis : Adityawarman