IHSG Berpotensi Melemah



Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Selasa (13/4), memasuki tren melemah.

“Pergerakan IHSG hari ini berdasarkan indikator MACD, Stochastic dan RSI menunjukkan sinyal negatif,” kata Analis Binaartha Sekuritas Nafan Aji dalam risetnya di Jakarta.

Adapun Bursa Indonesia diperkirakan bergerak pada level support dan resistance maksimum pada posisi 5.854,38 hingga 6.027,60.

Untuk saham yang dapat menjadi pertimbangan investor antara lain PT AKR Corporindo Tbk (AKRA), PTBank Negara Indonesia Tbk (BBNI), PT Bekasi Fajar Ind


Penulis : Indra

Editor : Irwen

Editor : Widya