IDEA Emiten ke-38 di BEI


Jakarta - PT Idea Indonesia Akademi Tbk (IDEA) menjadi perusahaan tercatat ke-38 di Bursa Efek Indonesia (BEI) sepanjang 2021.

Direktur Utama Idea Indonesia Akademi Eko Desriyanto mengatakan perseroan terus mengembangkan usaha dengan menjadi perusahaan publik. Saat ini, potensi pengembangan pendidikan dan pelatihan vokasi di Indonesia masih sangat terbuka luas.

“Terdapat 9 juta pengangguran dan 3,7 juta lulusan SMA atau SMK setiap tahun. Mereka merupakan pasar potensial untuk mengikuti pelatihan dan pendidikan vokasi agar menjadi professional handal atau menjadi wirausaha baru di bidang hospitality, culinary, pastry–bakery dan ekonomi kreatif,” dalam keterangannya, Kamis (9/9).

Menurut Eko untuk penyerapan tenaga kerja di sektor pariwisata juga sangat besar.
Berdasarkan data Kementerian Pariwisata sekitar 13 juta pekerja dengan permintaan akan tenaga kerja berkualitas di sektor pariwisata sangat tinggi.

“Kami sel


Penulis : Indra

Editor : Irwen

Editor : Widya