IHSG berpeluang menguat di tengah rilis data inflasi dalam negeri
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Senin (1/7), berpeluang bergerak menguat di tengah rilis data inflasi Indonesia periode Juni 2024.
IHSG dibuka menguat 0,18 persen ke 7.076
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Senin (1/7), dibuka menguat 13,04 poin atau 0,18 persen ke posisi 7.076,62.
BTN catatkan peningkatan DPK 14,38 persen
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk hingga Mei 2024 mencatatkan penghimpunan dana pihak ketiga (DPK) mencapai sekitar Rp360,8 triliun atau meningkat 13,39 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya senilai Rp318,2 triliun.
Saraswanti Anugerah Makmur bagikan dividen Rp210,12 miliar
Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk (SAMF) menyetujui pembagian dividen tahun buku 2023 sebesar Rp41 per saham atau senilai total Rp210,12 miliar.
IHSG menguat di tengah pelemahan mayoritas bursa kawasan Asia
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (27/6), bergerak menguat di tengah pelemahan mayoritas bursa saham kawasan Asia.
IHSG dibuka menguat 0,34 persen ke 6.929
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (27/6), dibuka menguat 23,50 poin atau 0,34 persen ke posisi 6.929,14.
IHSG bergerak sideways
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan, Kamis (27/4), bergerak sideways.