Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa pagi dibuka melemah 93,71 poin atau 1,42 persen ke posisi 6.504,50. Sementara itu, kelompok 45 saham unggulan atau Indeks LQ45 turun 11,71 poin atau ...
Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Selasa, mengalami penurunan sebesar Rp14.000 dari semula Rp1.693.000 menjadi Rp1.679.000 per gram. Adapun harga jual kembali (buyback) emas batangan turut mengalami ...
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) resmi kedatangan dua perusahaan baru yang mencatatkan perdana sahamnya atau menggelar Initial Public Offering (IPO), sehingga menggenapkan jumlah perusahaan tercatat di BEI menjadi sebanyak 953 ...