PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk menyiapkan uang tunai senilai Rp39,44 triliun untuk menjamin tercukupinya kebutuhan dana tunai nasabah menjelang dan sesudah hari raya Idul Fitri 2024.
Bank Indonesia (BI) bersama perbankan membuka kuota penukaran uang untuk 5.000 orang per hari melalui Aplikasi Pintar dalam layanan kas keliling terpadu di wilayah DKI Jakarta selama 28-31 Maret 2024.
Bank Indonesia (BI) bersama perbankan memulai layanan kas keliling terpadu di wilayah DKI Jakarta untuk penukaran uang rupiah pada periode 28-31 Maret 2024 dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat menjelang perayaan Idul Fitri 2024.